SETI (singkatan dari Search for Extra-Terrestrial Intelligence) adalah nama dari sekelompok usaha terorganisir untuk mendeteksi kehidupan ekstraterestrial. Sejumlah usaha yang tergabung dalam "SETI" diorganisir dan didanai oleh pemerintah Amerika Serikat. Pendekatan umum yang dilakukan oleh proyek SETI adalah dengan menyurvei angkasa untuk mendeteksi keberadaan komunikasi antar-bintang dari sebuah peradaban.

Tangkapan layar dari screensaver SETI@home, sebuah proyek komputasi terdistribusi, dalam proyek ini para sukarelawan menyumbangkan daya komputer yang tidak digunakan untuk menganalisis sinyal radio untuk meneliti tanda-tanda kehidupan cerdas luar angkasa.

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.