Top Qs
Timeline
Obrolan
Perspektif
Energi termal
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Remove ads
Energi termal adalah energi internal yang ada dalam suatu sistem akibat suhunya.[1]
![]() | Artikel ini membutuhkan lebih banyak pranala ke artikel lain untuk meningkatkan kualitasnya. (Januari 2023) |

Dalam ilmu kimia
Energi termal ialah energi yang memiliki kaitan dengan gerak acak atom dan molekul, dinamai termal karena energi ini dapat diukur melalui suhu (termal).[2]
Atom akan bertumbukan secara acak dan akan menaikan termperatur.hal ini yang menjadi tolok ukur pada energi termal.Volume dan tekanan pada atom juga berpengaruh karena volume dan tekanan berbanding lurus dengan temperatur selaras dengan rumus persamaan gas ideal PV =nRT.
Remove ads
Catatan kaki
Wikiwand - on
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Remove ads