Top Qs
Timeline
Obrolan
Perspektif

Flamingo james

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Flamingo james
Remove ads

Flamingo james (Phoenicoparrus jamesi), juga dikenal sebagai flamingo puna, adalah spesies flamingo yang hidup di dataran tinggi Andes di Peru, Chili, Bolivia, dan Argentina barat laut.

Fakta Singkat Status konservasi, Klasifikasi ilmiah ...

Burung ini dinamai setelah Harry Berkeley James, seorang naturalis Inggris yang mempelajari burung tersebut. Flamingo kames berkerabat dekat dengan flamingo andes, dan kedua spesies tersebut merupakan satu-satunya anggota genus Phoenicoparrus. Flamingo chili, flamingo andes dan flamingo james adalah hewan-hewan yang simpatrik, dan semuanya hidup dalam koloni (termasuk wilayah bersarang bersama).[4] Sebelumnya flamingo james disangka punah, hingga sebuah populasi ditemukan pada suatu wilayah yang terpencil pada 1956.[5]

Remove ads

Referensi

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Remove ads