Top Qs
Timeline
Obrolan
Perspektif

Rainbow Ruby

serial televisi animasi Korea Selatan-Tiongkok-Kanada Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Remove ads

Rainbow Ruby (bahasa Korea: 레인보우 루비; Hanzi: 彩虹宝宝; Pinyin: Cǎihóng bǎobǎo) adalah serial televisi animasi CGI yang ditujukan untuk anak-anak, diproduksi oleh 38°C Animation Studio dan CJ E&M Corporation di Korea Selatan, China Entertainment Corporation (anak perusahaan China ACG Group,[1] yang merupakan perusahaan langsung di bawah People's Republic of China Government's Ministry of Culture[2][3]) di Tiongkok dan DHX Media di Kanada.

Fakta Singkat Ditulis oleh, Sutradara ...
Remove ads
Remove ads

Penghargaan dan pengakuan

Rainbow Ruby memenangkan Grand Prize in Animations and Comics (动漫类大奖) dalam Zhōngguó Dòngmàn Yóuxì Chuāngtóu Jiǎng (Hanzi: 中国动漫游戏创投奖; harfiah: 'Chinese Awards for Creativity and Investment in Animations, Comics and [video] Games') tahun 2015 yang dipersembahkan oleh China Animation Association, berada di peringkat nomor 7. Seremoni diadakan pada 1 Oktober 2015 sebagai bagian dari Shenzen Gameshow edisi tahun ini.[4]

Remove ads

Referensi

Loading content...

Pranala luar

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Remove ads