Mayor Jenderal TNI Dr. Andrey Satwika Yogaswara, S.Sos., M.M., CFrA (lahir 24 Juni 1974 ) adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang sejak 16 Januari 2023 mengemban amanat sebagai Staf Khusus Kasad.

Fakta Singkat Mayor Jenderal TNI, Komandan Polisi Militer TNI ...
Andrey Satwika Yogaswara
Thumb
Komandan Polisi Militer TNI
Masa jabatan
4 November 2022  18 Januari 2023
Sebelum
Pendahulu
Nazali Lempo
Pengganti
Edwin
Sebelum
Inspektur Babinkum TNI
Masa jabatan
2022–2022
Informasi pribadi
Lahir24 Juni 1974 (umur 50)
Purwodadi, Grobogan, Jawa Tengah
Alma materAkademi Militer (1995)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1995—sekarang
Pangkat Mayor Jenderal TNI
SatuanPolisi Militer (CPM)
Sunting kotak info
Sunting kotak info L B
Bantuan penggunaan templat ini
Tutup

Yogaswara, merupakan lulusan Akademi Militer tahun 1995 dari kecabangan Polisi Militer dan Alumni SMA Negeri 1 Purwodadi Angkatan 1992. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Komandan Pusat Polisi Militer (Danpuspom) TNI.[1]

Prestasi

Ia merupakan salah satu penyidik yang menangani kasus penyerangan Polsek Ciracas, Jakarta Timur, oleh sejumlah prajurit TNI. Penyerangan tersebut dipicu oleh informasi hoaks soal pengeroyokan terhadap anggota TNI, Prada Muharman Ilham alias Prada MI pada 2020. Kala itu, Yogaswara menjabat sebagai Komandan Polisi Militer Kodam Jaya.

Riwayat Jabatan

  • Wadanpomdam V/Brawijaya (2016)
  • Pamen Mabes TNI
  • Kasat Idik Puspom TNI
  • Danpomdam III/Siliwangi[2] (2018–2020)
  • Danpomdam Jaya[3] (2020–2021)
  • Dirbindik Puspomad[4] (2021–2022)
  • Wakil Oditur Jenderal TNI (2022)
  • Inspektur Babinkum TNI (2022)
  • Danpuspom TNI (2022–2023)
  • Staf Khusus Kasad (2023—Sekarang)

Referensi

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.